Sabtu, 27 Juli 2013

Puisi Kejamnya Dikau


Kau hadir memberi 1000 harapan… Menyakinkan aku akan tulusnya cintamu… Mewakili semua puisi yang paling terindah… Kau bawa aku terbang setinggi yang kau mampu… Dan aku bahagia… Kebodohanku menyesatkanku… Kepolosanku menjerumuskanku… Membawa 1000 penderitaan atas nama cinta… Dan aku terluka… Langit gelap berkabut… Seolah-olah musim hujan selalu bersamaku… Hari-haripun kulalui tak pernah luput dari kebencian… benci akan dirimu… Tarik ulur… Itulah makananku… Setelah kau lukai hatiku,,, Kau beri kebahagiaan… Hingga akhirnya kau bosan dan memilih yang lain… Akupun mati dengan cintaku… .........

0 komentar:

Template by:

Free Blog Templates